Visi dan misi
Didirikannya Masjid Ibnu Sina memiliki visi dan misi sebagai berikut :A. Visi, Misi
Visi
Menjadikan Masjid IbnuSina dalam
komplek Perumahan Batukarang Cipta
Pesona yang mandiri, sebagai pusat pengembangan, pembinaan masyarakat, menuju
terciptanya peradaban masyarakat yang islami.
Misi :
1.Menjadikan
Masjid Ibnu Sina sebagai Pusat Pelayanan dan Pemberdayaan Ummat (Center For Ummat
Development Service) menuju Masyarakat sejahtera yang Berakhlakul karimah. (Masyarakat
Madaniah)
2.Meningkatkan amar-ma'ruf
nahi-mungkar di kalangan Masyarakat, menumbuh-kembangkan kesadaran
saling-menolong, saling-mengingatkan, saling-menasihati dalam kebenaran dan kesabaran.
3.Menciptakan Muslim yang senantiasa
bergotong royong serta membangun kesadaran untuk tetap mengimplementasikan
nilai-nilai Islam dalam setiap
kehidupannya.
Utad Denny sedang mengarahkan jamaah shalat Iedul Adha yang pertama di pelataran masjid Ibnu Sina, gerbang Perumahan Grand Sharon Tahun 2016
Tidak ada komentar:
Posting Komentar